Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Hadiri Pelantikan KPPS, Dukung Pemilu Damai di Kecamatan Nyalindung

    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Hadiri Pelantikan KPPS, Dukung Pemilu Damai di Kecamatan Nyalindung
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Hadiri Pelantikan KPPS, Dukung Pemilu Damai di Kecamatan Nyalindung

     bertempat di Aula Desa Bojongsari, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi, berlangsung acara pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Desa Bojongsari. Kegiatan ini dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari, Brigadir Agus, didampingi Babinsa Serkayanto dan Kepala Desa Bojongsari, Bapak H. Asep.

    Acara pelantikan ini turut dihadiri oleh Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Nyalindung, PKD Desa Bojongsari, Ketua Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Bojongsari, serta 35 anggota KPPS yang telah resmi dilantik. Kegiatan ini berlangsung dengan lancar dan aman, mencerminkan kesiapan Desa Bojongsari dalam menyukseskan pemilihan yang damai dan tertib.

    Kehadiran Bhabinkamtibmas bersama Babinsa dalam pelantikan ini merupakan bagian dari upaya untuk memastikan proses pemilu di tingkat desa berjalan kondusif serta memberikan dukungan kepada KPPS yang akan bertugas dalam pemilihan mendatang.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Neglasari Polsek Nyalindung...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Mekarsari Polsek Nyalindung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Safari Subuh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi, Wujudkan Sinergi Keamanan dan Kedamaian
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciemas Polres Sukabumi Giatkan Sambang Warga di Desa Ciwaru untuk Ciptakan Keamanan dan Ketertiban
    Kapolsek Nagrak Tanam Bibit Cabai dan Singkong di Lingkungan Polsek untuk Mendukung Ketahanan Pangan
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Dukung Penurunan Stunting dengan Pendampingan Posyandu dan Pemberian Makanan Tambahan
    Monitoring Pelantikan dan Bimtek KPPS di Pilkada Serentak 2024 oleh Bhabinkamtibmas Desa Walangsari Polsek Kalapanunggal
    Safari Subuh Polsek Parungkuda Bersama Warga di Masjid Jami Darussolihin Desa Bojongkokosan
    Koramil 0622-06/Parakansalak Giat Ops Masker di Desa Parakansalak Dalam Momentum Nataru
    Polsek dan Koramil Cikakak Lakukan Pencarian Pemancing Yang Hilang di Sungai
    Paslon Nomor 2, H. Andreas: Petani adalah Pahlawan Pangan Dunia, Kasepuhan Adat Sunda Jaga Ketahanan Pangan
    Relawan BARBAR Dampingi Calon Wakil Bupati Sukabumi dari Paslon Nomor 2 Ngasek di Kasepuhan Cipta Mulya
    Jelang Nataru, Kasat Pol PP Sukabumi Tinjau Langsung Lokasi Wisata: Kita Terus Himbau Masyarakat dan Wisatawan Taat Prokes
    Silaturahmi Bersama Aparat Desa Binaanya oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Kryd Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Preventif Menjaga Kamtibmas di Malam Hari
    Aiptu Kusnan Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambangi Warga Menjaga Kamtibmas
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Monitoring dan Patroli Pengecekan Gudang Logistik PPK Kecamatan
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru, Upaya Pemeliharaan Kamtibmas di Wilayah Hukum

    Ikuti Kami