Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukaabumi Lakukan Penggalangan dan Komunikasi dengan Ketua GRIB Jaya dan PP Kecamatan

    Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukaabumi Lakukan Penggalangan dan Komunikasi dengan Ketua GRIB Jaya dan PP Kecamatan
    Kapolsek Kalapanunggal Polres Sukaabumi Lakukan Penggalangan dan Komunikasi dengan Ketua GRIB Jaya dan PP Kecamatan

    Kalapanunggal, 15 Januari 2025 – Kapolsek Kalapanunggal, AKP M. Damar Gunawan, S.Pd, melaporkan hasil komunikasi dan penggalangan dengan ketua GRIB Jaya dan Pemuda Pancasila (PP) di wilayah Kecamatan Kalapanunggal dan Kabandungan, Kabupaten Sukabumi.

    Menurut AKP Damar, kegiatan ini bertujuan untuk mempererat sinergi antara organisasi masyarakat (ormas) dalam menjaga kondusivitas wilayah. "Kami berkomitmen untuk menjalin komunikasi yang baik dengan berbagai elemen masyarakat, termasuk GRIB Jaya dan Pemuda Pancasila, agar tercipta situasi yang aman dan kondusif, " ungkapnya.

    Dalam laporan tersebut, dijelaskan bahwa di Kecamatan Kalapanunggal, Ketua GRIB Jaya, Sdr. Tisman, dan Ketua PP, Sdr. Deda, telah tergabung dalam Forum Kalapanunggal Bersatu (FKB) yang diketuai oleh Sdr. Edeng Muslihat. Sementara di Kecamatan Kabandungan, Ketua GRIB Jaya, Sdr. Eloy, dan Ketua PP, Sdr. Heri, juga telah berkomunikasi untuk bersinergi melalui forum bersama yang dipimpin oleh Sdr. Randi Permana, Ketua KNPI Kabandungan.

    Pada kesempatan tersebut, Ps. Kanit Intelkam Polsek Kalapanunggal juga melakukan kunjungan ke Sekretariat GRIB Kalapanunggal, meski dalam keadaan kosong.

    AKP Damar memastikan bahwa hingga saat ini, situasi di wilayah hukum Polsek Kalapanunggal masih kondusif dan terkendali. "Kami akan terus memantau perkembangan dan melaporkan setiap dinamika yang terjadi untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat tetap terjaga, " tambahnya.

    Situasi wilayah saat ini tetap dalam keadaan aman terkendali. Polsek Kalapanunggal berkomitmen untuk terus berkoordinasi dengan seluruh pihak demi terciptanya keamanan di masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Nyalindung Pollres Sukabumi Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Dandim 1710/Mimika Dampingi Kasdam XVII/Cenderawasih Dalam Peresmian dan Serah Terima Gudang Logistik BNPB di Distrik Agandugume Sebagai Bentuk Dukungan Pada Pembangunan di Papua Tengah
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi  Hadiri Pertemuan Jaringan dan Jejaring Puskesmas untuk Meningkatkan Pelayanan Kesehatan
    Polsek Cisolok  Polres  Sulabumi Gelar Kegiatan DDS dan Himbauan Kamtibmas di SMAN 1 Cisolok
    Polsek Bojonggenteng  Polres Sukabumi Laksanakan Kegiatan Door To Door System (DDS) di Desa Cibodas
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongkalong Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Laksanakan DDS untuk Antisipasi Bencana dan Meningkatkan Keamanan Lingkungan
    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Himbauan Kamtibmas kepada Warga Kampung Naringgul
    Sosialisasi Penerimaan Peserta Didik Baru SMA Kemala Taruna Bhayangkara Tahun Ajaran 2025/2026
    Polsek Cisolok  Polres  Sulabumi Gelar Kegiatan DDS dan Himbauan Kamtibmas di SMAN 1 Cisolok
    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Tingkatkan Kamtibmas dan Kesiapsiagaan Lingkungan
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi  Hadiri Pertemuan Jaringan dan Jejaring Puskesmas untuk Meningkatkan Pelayanan Kesehatan
    Polsek Kalibunder Polres Sukabumi  Laksanakan Patroli KRYD dan Safari Subuh Berjamaah untuk Jaga Kamtibmas
    Kryd Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Preventif Menjaga Kamtibmas di Malam Hari
    Silaturahmi Bersama Aparat Desa Binaanya oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Aiptu Kusnan Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambangi Warga Menjaga Kamtibmas
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Monitoring dan Patroli Pengecekan Gudang Logistik PPK Kecamatan
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru, Upaya Pemeliharaan Kamtibmas di Wilayah Hukum

    Ikuti Kami