Seleksi Perekrutan Calon Paskibra Kecamatan Parakansalak Telah Dibuka

    Seleksi Perekrutan Calon Paskibra Kecamatan Parakansalak Telah Dibuka

    Sukabumi - Telah dilaksanakan Kegiatan Pembukaan Seleksi Perekrutan Calon Paskibra Kecamatan Parakansalak bertempat di SMAN 1 Parakansalak, Desa Lebaksari Kecamatan Parakansalak Kabupaten Sukabumi, Senin 08 Juli 2024.

    Serma Agus Sitepu Anggota Koramil 2206/Parakansalak mengatakan kepada matasosial.com bahwa kegaitan tersebut dihadiri oleh; Ketua PHBN, Bpk Giri Rakasiwi, S.Kom, MM, Kasi Pem Kec. Parakansalak, Bpk Engkus Kusnadi, S.Pd, Kasi Trantibum KecamtanParakansalak Bpk Rosidi, S.E, Perwakilan Koramil 2206/Parakansalak, Serka Rismansyah, Perwakilan Polsek Parakansalak, Aipda Suryana, S.Pd, Tim Kesehatan dari Puskesmas Kecamtan Parakansalak, Purna Paskibra Kecamatan Parakansalak

    Urutan kegiatan antara lain: Upacara Pembukaan, Pengecekan Kesehatan, Binsik, Seleksi PBB.

    “Peserta seleksi Calon Paskibra Kecamatan Parakansalak diikuti oleh 85 Peserta dari 9 Sekolah SLTA Sederajat di wilayah Kecamatan Parakansalak. Selama kegiatan berlangsung dengan aman dan lancar, demikian dilaporkan, ” kata Serma Agus Sitepu.

    seleksi perekrutan calon paskibra kecamatan parakansalak telah dibuka sukabumi
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Gencar...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dispenad Nobatkan Pendam V/Brawijaya Sebagai Satuan Penerangan Terbaik Tahun 2024

    Ikuti Kami