Sertu Mulyadi Babinsa Koramil 0622-04/Cikidang Bagikan Masker dan Ingatkan Prokes Kepada Warga 

    Sertu Mulyadi Babinsa Koramil 0622-04/Cikidang Bagikan Masker dan Ingatkan Prokes Kepada Warga 
    Sertu Mulyadi Babinsa Koramil 0622-04/Cikidang Bagikan Masker dan Ingatkan Prokes Kepada Warga 

    Sukabumi - Kegiatan rutin para Babinsa di Koramil 0622-04/Cikidang terus berada ditengah-tengah warga masyarakat untuk memberikan yang terbaik dalam pengabdiannya.

    "Sesuai apa yang diperintahkan Danramil Cikidang, bahwa kita harus terus memberikan yang terbaik kepada warga masyarakat dalam tugas dan pengabdian kita, " kata Sertu Mulyadi selaku Babinsa Desa Cikidang, Minggu 20 Februari 2022.

    Mulayadi terus sosialisasikan kepada warga masyarakat dan juga pedagang keliling di desa binaannya agar semua taati Prokes dan ikuti vaksinasi Covid-19.

    Menurut Mulyadi, Virus varian baru atau Omicron tidak bisa dianggap remeh.

    "Kita harus senantiasa menjaga kesehatan dengan tingkatkan kesadaran kita untuk menjaga lingkungan kita, " imbuhnya.

    Mulyadi pun menjelaskan bahwa menjaga kebersihan lingkungan adalah tanggung jawab beraama. 

    Lanjutnya, selain menjaga kebersihan lingkungan, juga kita harus sama-sama menjalankan protokol kesehatan serta ikuti vaksinasi Covid-19.

    "Dengan menjalankan protokol kesehatan dan ikuti vaksinasi Covid-19 kita saling menyelamatkan satu sama lainnya, " terangnya.

    Bagi Mulyadi, olah raga teratur dan juga pola hidup sehat itu harua terus dibudayakan.

    "Kita sehat, kita kuat, kita maju, jangan panik terhadap virus Covid-19 atau Omicron, yang perlu masyarakat lakukan adalag jalankan prokes dan ikuti vaksinasi Covid-19 dan jangan lupa terus berdoa, " pungkasnya. 

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koptu Suryana Koramil 0622-06/Parakansalak...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Miliki Kendaran Bodong, Pria Berinisial...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menembus Bumi
    Kapolsek Palabuhanratu Laksanakan Anev Rutin, Tingkatkan Pelayanan kepada Masyarakat
    Polsek Palabuhanratu Gelar Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas di SDN 1 Palabuhanratu
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi dan Babinsa Ajak Warga Desa Kertaangsana Dukung PILKADA Damai 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Wangunreja Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sosialisasikan Pilkada Damai 2024 dan Himbauan Keamanan Lingkungan
    Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Desa Bojongsari Laksanakan DDS untuk Jaga Kamtibmas dan Cegah TPPO
    Postingan Asep Japar Selalu Dibanjiri Komentar Positif dari Warganet dan Pendukungnya
    Patroli Biru Polsek Gegerbitung untuk Meningkatkan Keamanan Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Berikan Himbauan Kamtibmas dan Cegah TPPO
    BHABINKAMTIBMAS DESA GUNUNG BATU POLSEK CIRACAP LAKUKAN GIAT DDS UNTUK JAGA KONDISIFITAS KAMTIBMAS JELANG PILKADA 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Laksanakan Police Goes to School di SDN Cipatuguran, Desa Jayanti
    Silaturahmi Bersama Aparat Desa Binaanya oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Aiptu Kusnan Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambangi Warga Menjaga Kamtibmas
    Kryd Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Preventif Menjaga Kamtibmas di Malam Hari
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Monitoring dan Patroli Pengecekan Gudang Logistik PPK Kecamatan
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru, Upaya Pemeliharaan Kamtibmas di Wilayah Hukum

    Ikuti Kami