Sinergitas Tni Polri Terus Bersama di Cidolog

    Sinergitas Tni Polri Terus Bersama di Cidolog
    Sinergitas Tni Polri Terus Bersama di Cidolog

    Sukabumi__ Imunisasi sedang di galakan kembali oleh pemerintah dimana sekarang ini Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio dilaksanakan di Kecamatan cidolog tepat nya di Puskesmas Cidolog Kecamatan Cidolog Kabupaten Sukabumi.(04/04/23).

    Penyakit POLIO merupakan Penyakit yang di sebabkan oleh Virus yang menyebabkan kelumpuhan. Namun semua itu dapat di cegah dengan Polio.

    Kaposposl Cidolog Aipda Lukky Lukmanul Hakim, SH bersama dengan Babinsa Sertu AJIDIN sinergi mengawal dan mendampingi pelaksanaan PIN Polio di wilayah Kecamatan Cidolog. In Shaa Allah kami berdua akan terus mengawal dan mendampingi proses pelaksanaan PIN Polio di kecamatan Cidolog ini. PIN POLIO ini untuk kesehatan warga masyarakat dan upaya mencegah penyakit POLIO menyerang di Cidolog. Jelas LUKKY.

    Indonesia telah dinyatakan telah bebas dari polio sejak tahun 2014 namun tidak ada salahnya kita tetap antisipasi. Tambah Ajidin.

    Kami TNI dan POLRI siap mengawal hingga PIN Polio terlaksana sukses dan capaian target Kecamatan Cidolog terpenuhi.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Survei The Matchmaker Detik, Duet Prabowo-Erick...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda Sampaikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Distribusi Logistik Pemilu 2024 ke PPK Cibitung Polsek Surade Polres Sukabumi Berjalan Lancar, Sempat Ditemukan Kekurangan
    Bhabinkamtibmas Sambangi Pemuda Desa Sukamaju Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Antisipasi TPPO
    Patroli Dialogis Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Jaga Kondusivitas Wilayah
    Polres Sukabumi Dukung Ketahanan Pangan, Bagikan Pupuk, Bibit, dan Obat kepada Masyarakat
    Kegiatan Sambang Bhabinkamtibmas di Desa Bangbayang Polsek Cicurug Polres Sukabumi Warga Dihimbau Proaktif Jaga Keamanan dan Lingkungan
    Patroli Biru Polsek Cikidang Polres Sukabumi Tingkatkan Kamtibmas, Antisipasi Kriminalitas di Malam Hari"
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Hadiri Pelantikan dan Bimtek Anggota KPPS Desa Wangunsari
    Pembukaan Musyawarah Kerja Nahdlatul Ulama Kecamatan Surade Bahas Rencana Kerja Pimpinan Baru Bersama Polsek Surade Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Sambangi Pemuda Desa Sukamaju Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Antisipasi TPPO
    Anggota Polsek Cikidang Polres Sukabumi Gelar Safari Subuh di Mesjid Al Arohim Desa Nangkakoneng
    Kryd Patroli Biru Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Upaya Preventif Menjaga Kamtibmas di Malam Hari
    Silaturahmi Bersama Aparat Desa Binaanya oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Monitoring dan Patroli Pengecekan Gudang Logistik PPK Kecamatan
    Aiptu Kusnan Bhabinkamtibmas Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Sambangi Warga Menjaga Kamtibmas
    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Patroli Biru, Upaya Pemeliharaan Kamtibmas di Wilayah Hukum

    Ikuti Kami